Mobil Si Jampang merupakan kendaraan keliling yang menjual berbagai kebutuhan seperti sayur, bahan makanan mentah dan lainnya. Mobil ini atas inisiasi dari Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) dan PD Pasar ...